//responsif iklan

Fungsi NOW pada Excel

Posted by

Fungsi NOW yang terdapat dalamMicrosoft Office Excel dapat kita fungsikan untuk menghasilkan data numberik : Data Tanggal dan Data Waktu yang berlaku sekarang pada saat kita memasukkanRumus NOW

Rumus : =NOW()

Rumus NOW tidak memerlukan argumen apapun, karena nilai Tanggal dan Waktu yang ditampilkan sesuai dengan tatanan tanggal pada sistem PC atau Laptop kita (Date and Time pada Control Panel).

Contoh : 
Rumus
Keterangan
Hasil
=NOW()
Menghasilkan nilai tanggal dan waktu pada saat memasukkan rumus NOW.
Misal :
06/09/2014 11:37


Sumber : kumpulan-rumus-excel.blogspot.com


Blog, Updated at: 7:08 AM

0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.